Windows identik dengan dekstop. Bagian yang disebut deksop mencakup area wallpaper, taskbar, system tray, dan berbagai menu yang bisa kita munculkan sesuai kebutuhan.. Dari dekstop, kita bisa masuk ke dalam berbagai jendela untuk keperluan pengaturan-pengaturan, baik komputer, tampilan, maupun cara kerja sistem. Pada kesempatan ini, saya akan berbagi cara mengubah ukuran start menu di Windows 10.
Ketika menekan tombol Start, maka kalian akan melihat Start Menu. Apakah kalian mengetahui jika ukuran Start Menu bisa diatur sesuka hati ?. Caranya:
- Arahkan kursor mouse ke tepi atas atau kanan Start Menu.
- Klik-drag ke arah dalam atau luar untuk mengecilkan atau memperbesar ukuran Start Menu tersebut.
Ukuran Star Menu pun akan berubah sesuai keinginan.
0 komentar:
Post a Comment